ADVERTISING

Tuesday, December 24, 2019

Gua Ek Leuntie, Saksi Tsunami Aceh Sejak 7.400 Tahun Lalu

Gua Ek Leunti, Aceh, POTRAIT

Jika ke Aceh, tidak ada salahnya berkunjung ke Gua Ek Leuntie atau yang dikenal dengan sebutan gua tsunami purba. Gua ini terletak di di Desa Meunasah Lhok, Lhong, Aceh Besar, Aceh.
Gua Ek Leuntie merupakan saksi bisu tsunami di Aceh sudah terjadi sejak dulu, bahkan sejak 7.400 tahun lalu. Lapisan endapan di dalam gua yang menjadi buktinya.
Gua Ek Leunti, Aceh
Warga mengunjungi gua Ek Leuntie atau yang dikenal juga dengan sebutan gua tsunami purba di Desa Meunasah Lhok, Lhong, Aceh Besar, Aceh. Foto: ANTARA FOTO/Irwansyah Putra
Tim peneliti menemukan adanya 14 lapisan endapan lumpur yang memiliki umur berbeda-beda. Endapan itu yang membuktikan tsunami merupakan peristiwa alam yang terjadi secara berulang-ulang.
Gua Ek Leunti merekam jejak tsunami yang pernah melanda Aceh dulunya, sekitar tahun 900, 1349, 1450, 1797, 1833, dan terakhir pada 26 Desember 2004.
Gua Ek Leunti, Aceh
Warga mengunjungi gua Ek Leuntie atau yang dikenal juga dengan sebutan gua tsunami purba di Desa Meunasah Lhok, Lhong, Aceh Besar, Aceh. Foto: AFP/CHAIDEER MAHYUDDIN
Gua Ek Leunti, Aceh
Warga mengunjungi gua Ek Leuntie atau yang dikenal juga dengan sebutan gua tsunami purba di Desa Meunasah Lhok, Lhong, Aceh Besar, Aceh. Foto: ANTARA FOTO/Irwansyah Putra
Gua Ek Leunti, Aceh
Warga mengunjungi gua Ek Leuntie atau yang dikenal juga dengan sebutan gua tsunami purba di Desa Meunasah Lhok, Lhong, Aceh Besar, Aceh. Foto: ANTARA FOTO/Irwansyah Putra
Gua Ek Leunti, Aceh
Warga mengunjungi gua Ek Leuntie atau yang dikenal juga dengan sebutan gua tsunami purba di Desa Meunasah Lhok, Lhong, Aceh Besar, Aceh. Foto: AFP/CHAIDEER MAHYUDDIN
Gua Ek Leunti, Aceh
Warga mengunjungi gua Ek Leuntie atau yang dikenal juga dengan sebutan gua tsunami purba di Desa Meunasah Lhok, Lhong, Aceh Besar, Aceh. Foto: AFP/CHAIDEER MAHYUDDIN

No comments:

Post a Comment